Programmer dan Developer apa perbedaanya?

Programmer dan Developer apa perbedaanya

Programmer dan Developer apa perbedaanya

Programmer dan Developer apa perbedaanya ?

Developer dan programmer adalah pekerjaan yang paling penting di dalam dunia IT. Namun masih banyak sebagian masyarakat berasumsi developer dan programmer adalah sama. Nah , sobat kreatif kita simak perbedaan nya yuk. Apakah sobat kreatif termasuk developer atau programmer?

Programmer

Programmer adalah orang yang mampu menyelesaikan dengan menggunakan bahasa pemrogramman. Mampun secara skill dengan berbagai level, handal dalam kode atau kodingan , memahami algoritma dan kebanyakan bekerja sendiri

Orang yang disebut programmer ini menguasai berbagai macam bahasa pemrograman dan minimal satu bahasa pemrograman dan handal menggunakan pemrogramman. Seorang programmer biasanya lulusan dari universitas atau institut komputer atau jurusan informatika. Ada juga dari pelajar SMK atau SMA yang suka menggeluti ilmu kodingan. Hebatnya lagi seseorang yang bukan lulusan informatika tapi menguasai ilmu pemrograman melalui kursus atau otodidak.

Developer

Developer adalah seorang programmer yang sudah terlatih, mereka tidak hanya menyelesaikan masalah, namun juga membangun suatu produk. Mereka melakukannya sesuai dengan prinsip-prinsip desain dan implementasi rekayasa perangkat lunak, termasuk hal-hal seperti kinerja,maintainability, skalabilitas, ketahanan, dan idealnya keamanan diikutkan juga.

Developer adalah orang yang sudah terlatih menjadi programmer , tidak hanya menyelasaikan masalah tapi bisa membangun suatu produk atau brand. Di lakukan sesuai prinsip prinsip desain dan implementasi

Developer juga bisa dikatakan sebagai seseorang yang dapat menggunakan banyak sistem dan bahasa pemrograman yang berbeda serta membuatnya terhubung satu sama lain. Developer merupakan seseorang yang profesional, dapat bekerja dengan orang lain, dan punya kemampuan berkomunikasi yang baik.

Developer memiliki pengalaman yang cukup untuk menyelesaikan masalah yang sudah pernah ia selesaikan sebelumnya dan tahu mana metode yang berhasil dan mana yang tidak. Developer biasanya menggambarkan tujuan, dan mereka merancang perangkat lunak yang akan diambil. Developer memiliki lebih banyak kebebasan karena mereka memiliki pengalaman yang lebih dalam.

Programmer juga bisa disebut coder, sedangkan developer juga bisa disebut software engineer. Lebih sederhana, programmer bisa dikatakan seorang penyelesai masalah dan Developer bisa dikatakan seorang yang tidak hanya menyelesaikan masalah namun punya kinerja yang terstruktur dan disiplin.

Jadi perbedaan antara programmer dan developer yang paling mendasar adalah tingkatan derajatnya. Developer lebih banyak membutuhkan waktu, tenaga, dan pengalaman dibanding programmer. Sedangkan programmer dapat mempercepat penyelesaian masalah dengan jumlah waktu yang lebih singkat, tetapi mereka tidak akan sampai ke titik dimana mereka akan melakukan hal yang sama.

Sudah cukup mengerti perbedaan developer maupun programmer sobat kreatif?

Bagi sobat kreatif yang ingin menjadi developer maupun programmer bisa kursus di Creative Media dengan klik DAFTAR SEKARANG ada berbagai pilihan untuk bisa belajar pemrograman

Web Designer . Pemrograman Web  .   Pemrograman Java Android . Pemrograman Mobile Ios

3 thoughts on “Programmer dan Developer apa perbedaanya?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *