Perbedaan Joomla dan WordPress – Cara Membuat Website

Keunggulan-Joomla-dan-WordPress-copy

Kelebihan serta Kekurangan dari Joomla dan WordPress

Joomla atau WordPress adalah CMS (Content Management System) yang banyak dipakai oleh pelaku pembuat website (Web Development) serta para pebisnis Online agar bisa dengan mudah mengetahui Bagaimana Cara membuat Website toko online dengan mudah tanpa belajar Bahasa Pemrograman Web. Dengan memakai aplikasi tersebut diharapkan usaha yang mereka bangun dapat meningkatkan omset dan penjualan yang melimpah dan kebanjiran order. Memang sudah terbukti tidak sedikit orang yang bisa sukses dari Cara Membuat Website toko online mereka. Jika Anda ingin sukses seperti mereka anda dapat mengikuti Kursus Website Desain CMS. Anda akan diajarkan bagaimana Cara Membuat Website  dengan mudah serta mempunyai performa yang Powerfull.

Dalam kursus Cara Membuat Website anda akan dibimbing langsung oleh Tentor Profesional kami. Kini banyak yang mulai mempertanyakan perbedaan serta kelebihan antara 2 CMS tersebut ( Joomla dan WordPress). Sebagai bahan pertimbangan sebelum anda membuat website toko online dengan aplikasi tersebut, Berikut ini ulasan tentang kedua CMS tersebut:

1. Pengertian Sekilas Joomla dan WordPress

Joomla merupakan sebuah Content Management System yang bisa digunakan oleh siapa saja guna keperluan pembuatan website. Mulai dari website yang terlihat sederhana sampai dengan website yang sangat kompleks serta variatif.

WordPress merupakan aplikasi open source yang populer digunakan sebagai platform untuk ngeblog. WordPress juga sudah mulai digunakan untuk sebuah CMS karena fiturnya yang mudah untuk dimodifikasi serta bisa disesuaikan oleh kebutuhan penggunanya. Didukung dengan pilihan Themes yang variatif dan selalu up-to-date membuat para pemburu website dapat dengan leluasa memilih konsep themes yang akan diterapkan.

 

 2. Kelebihan antara Joomla dan WordPress

JOOMLA :

  • FREE (Gratis)
  • Pengoperasian yang mudah dalam hal pengaturan dan admin
  • User Friendly serta backend yang relatif mudah di operasikan
  • Banyak tema, komponen yang sudah siap digunakan
  • Aplikasi Joomla terus berkembang
  • Menggunakan PHP dan MySQL

WORDPRESS

  • FREE (WordPress.com dan WordPress.org)
  • Terintegrasi dengan berbagai produk Automatic lain, seperti polldady, gravatar
  • Terdapat Fitur my Comments( Komentar di blog wordpress.com dapat anda lihat di dashboard blog anda )
  • Plugin security lebih banyak
  • Mendukung SEF (Search Engine Friendly)
  • Tampilan dashboard yang menarik
  • Template bawaan yang sangat banyak dan variatif
  • Update Software yang terus menerus
  • Bisa membuat subcategory untuk posting atau tulisan

 

3. Kekurangan antara Joomla dan WordPress

JOOMLA :

  • Hierarki yang terbatas , cuma ada dalam 3 tingkatan ( section à category à article ) pada versi 1.5.xx
  • Hak akses terbatas pada backend ; manager, admin, dan super admin pada versi 1.5.xx
  • Komponen dan Modul baru yang sulit, bergantung pada penguasaan pembuatan komponen dan modul

 WORDPRESS :

  • Bisa mengembed fitur flash dan javascript.
  • Pengeditan CSS hanya bisa kita edit di WordPress.org
  • Tampilan Dashboard yang User Friendly
  • Tidak bisa menambah plugin (wordpress.com)
  • Bebas menambah Plugin sesuai dengan kebutuhan kita (wordpress.org)

Semoga apa yang kami jabarkan diatas bermanfaat dan dapat memberi gambaran pada masing-masing platform. Jadi silahkan tentukan pilihan anda, Cara Membuat Website dengan Joomla atau Cara Membuat Website dengan WordPress. Jawabannya ada di tangan Anda…

 

One thought on “Perbedaan Joomla dan WordPress – Cara Membuat Website

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *